FLORAIlmu Alam

KISAH BUNGA YANG SELALU MENAWAN

KUMBANG DAN SERANGGA LAIN SELALU TERGODA BUNGA. SELAIN WARNANYA YANG RUPAWAN, BUNGA TERNYATA JUGA MENYIMPAN BERAGAM DAYA TARIK.

Daya Tarik Primer
Daya tarik primer menyodorkan aneka keuntungan bagi serangga penyerbuk. Daya tarik primer (primary attractants) berupa serbuk sari dan nektar.

Kedua “hadiah” itu adalah menu favorit bagi serangga. Daya tarik primer ada kalanya juga dapat menjadi tempat perlindungan (shelter) bagi serangga.

1. Tepung Sari
Serbuk berwarna kunin bini merupakan bahan pakan paling bergizi bagi serangga. Kaya protein.

Tepung sari menjadi bahan pakan utama bagi serangga yang hidup berkoloni. Misalnya, lebah madu.

Selain serangga, burung dan kelelawar juga menyukai menu ini.

Tumbuhan yang menjadikan serbuk sarinya sebagai primary attractant memiliki  banyak stamen. Selain itu, tumbuhan ini juga memiliki rasio serbuk sari dan kandung embrio yang tinggi.

Efektivitas penyerbukan tumbuhan ini ditentukan oleh ketepatan antara penyebatan polen dan reseptivitas kepala putik.

2. Nektar
Berbeda dengan serbuk sari, nektat berperan secara tidak langsung dalam penyerbukan.

Nektar mengandung gula ( sukrosa, glukosa, dan fruktosa). Kandungan gula dalam nektar bervariasi antara 10 – 80%.

Kandungan lainnya yaitu, beberapa senyawa kimia. Misalnya, protein, asam amino, lipid, alkaloid, glikosida, saponin, dan phenol.

3. Minyak
Beberapa spesies Malpighiceae menghasilkan minyak dari kelenjar elaiophors. Contoh spesies tersebut yaitu Acerola berry (Malpighiw glabra).


Daya Tarik Sekunder
Serangga tertarik menghampiri bunga lantaran daya tarik semu dan absolut.

Contohnya, warna bunga cerah yang tampak dari kejauhan. Namun bunga tersebut tidak memilikinpolen dan nektar.

Dengan demikian, keputusan untuk berkunjung tergantung pada daya tarik absolutnya (serbuk sari dan nektar).

1. Bau
Serangga penyerbuk atau vektor umumnya tergoda oleh bau khas. Aroma ini merupakan daya tarik sekunder.

Bau juga menuntun serangga berkunjung ke bunga-bunga yang dimiliki spesies tanaman yang sama. Sehingga mencegah terjadinya penyerbukan silang antarspesies (inter-specific hybridization).

Contohnya yaitu, Magnolia, Myristica, dan spesies Annonaceae yang penyerbukannya dibantu oleh kumbang.

2. Daya Tarik Visual
Daya tarik visual menjadi jalan menuntun vektor mendekati bunga dalam jarak tertentu.

Warna, ukuran, tekstur permukaan, dan bentuk merupakan daya tarik yang khas.

Dalam jarak yang jauh, warna menjadi daya tarik yang dominan (orangtuaidaman.com)


SIMAK PULA ANEKA PENGETAHUAN FLORA INI

STRUKTUR BUNGA: PISTIL TAK BERLAKU, DIGANTI GINOESIUM

STRUKTUR BUNGA: PISTIL TAK BERLAKU, DIGANTI GINOESIUM

Teguh Jiwa BrataAug 26, 20234 min read

BAGIAN-BAGIAN BUNGA DIPAPARKAN DISINI. BERBAGAI ISTILAH MASIH BERLAKU SAMPAI SAAT INI. SEDANGKAN ISTILAH YANG LAIN SUDAH TAK BERLAKU LAGI. Bunga

JERAT & PIKAT KECUBUNG GUNUNG

JERAT & PIKAT KECUBUNG GUNUNG

Teguh Jiwa BrataJul 17, 20233 min read

MESKIPUN DIKARUNIAI BUNGA SEMERBAK HARUM DAN BERKELIR RUPAWAN,…

YUK MENGENAL BUAH BANGKOK DAN TANPA BIJI

YUK MENGENAL BUAH BANGKOK DAN TANPA BIJI

Teguh Jiwa BrataMay 6, 20234 min read

BUAH BERUKURAN BESAR SELALU DISEBUT BUAH BANGKOK. SEMENTARA…

BINTARO: PENEDUH BERACUN PENYARING POLUSI

BINTARO: PENEDUH BERACUN PENYARING POLUSI

Teguh Jiwa BrataJan 10, 20232 min read

HELAIAN DAUNNYA MENGANDUNG CERBERIN. SENYAWA GLIKOSIDA BERACUN YANG…

INI PENJELASAN MEKANISME BUKA-TUTUP STOMATA

INI PENJELASAN MEKANISME BUKA-TUTUP STOMATA

Teguh Jiwa BrataNov 29, 20223 min read

STOMATA MENGANGA KETIKA TEKANAN TURGOR DUA SEL PENJAGA…

Load More

SIMAK PULA RAGAM ILMU ALAM INI

JENIS HUBUNGAN ANTAR MAKHLUK HIDUP

JENIS HUBUNGAN ANTAR MAKHLUK HIDUP

Teguh Jiwa BrataJan 28, 20233 min read

SETIAP MAKHLUK HIDUP TIDAK DAPAT HIDUP SENDIRI. MAKHLUK HIDUP SALING BERGANTUNG ASATU SAMA LAIN. Semua mahluk hidup saling berhubungan karena

HUBUNGAN ANTARA MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGAN

HUBUNGAN ANTARA MAKHLUK HIDUP DENGAN LINGKUNGAN

Yohana ErlinaJan 17, 20232 min read

SETIAP MAKHLUK HIDUP SELALU MEMERLUKAN LINGKUNGAN UNTUK KELANGSUNGAN HIDUPNYA. Hubungan saling ketergantungan antara berbagai macam makhluk hidup yang berbeda dalam

TUMBUHAN BIJI TERBUKA vs BIJI TERTUTUP, INI PERBEDAANNYA

TUMBUHAN BIJI TERBUKA vs BIJI TERTUTUP, INI PERBEDAANNYA

Teguh Jiwa BrataSep 25, 20223 min read

TUMBUHAN BERBIJI DIGOLONGKAN MENJADI DUA JENIS, YAITU TUMBUHAN BERBIJI TERBUKA (GYMNOSPERMAE) DAN BERBIJI TERTUTUP (ANGIOSPERMAE). Tumbuhan berbiji disebut juga spermatophytaatau

MENGENAL PERKEMBANGBIAKAN HEWAN

MENGENAL PERKEMBANGBIAKAN HEWAN

Teguh Jiwa BrataSep 10, 20223 min read

SALAH SATU CIRI MAHLUK HIDUP YAITU BERKEMBANG BIAK. ARTINYA, MENGHASILKAN MAHLUK BARU YANG SAMA JENISNYA. Mahluk hidup berkembang biak untuk

DIKOTIL vs MONOKOTIL, INI PERBEDAANNYA

DIKOTIL vs MONOKOTIL, INI PERBEDAANNYA

Teguh Jiwa BrataSep 10, 20223 min read

TUMBUHAN BIJI TERTUTUP (ANGIOSPERMAE) DIBAGI MENJADI DUA. DICOTYLEDONAE DAN MONOCOTYLEDONAE. APA SAJA PERBEDAAN KEDUANNYA? YUK, DISIMAK! DicotyledonaeDicotyledonae berasal dari kata

error: Content is protected !!