KELUWING BERBAHAYA ITU SESAT
KLAIM KELUWING BERBISA DAN DAPAT MEMBUNUH MELALUI DGIGITAN ADALAH HOAKS PUN MENYESATKAN.
Keluwing (Spirostreptus) adalah hewan sejenis Kaki seribu (Diplopoda), dan termasuk subfilum arthropoda berkaki banyak (Myriapoda), bagian pokok hewan bertungkai ruas (Arthopoda), sering disebut lelue, titinggi, atau luwing dan tidak berbahaya.
Dilansir dari Kompas, luwing tidak menggigit atau menyengat. Namun, luwing tetap memilki pertahanan kimia meski dalam jumlah yang sedikit. Umumnya, cairan kimia yang di keluaran luwing jika mengenai kulit manusia dapat ditangani dengan mencuci tangan secara menyeluruh menggunakan sabun.
Biologi Keluwing
Panjang tubuhnya 150 mm, dengan garis tengah 10 mm, terdiri atas 30 ruas, masing-masing berkaki 2 pasang, berwarna kehitaman dengan kaki merah atau kuning. Kepalanya bulat.
Gerakannya lambat dan bila tersentuh cepat menggulung diri.
Keluwing adalah herbivora, makan tumbuhan untuk mendapatkan semua nutrisi yang mereka butuhkan. Memakan daun-daun kering, kadang-kadang juga bagian tumbuhan hidup.
Umumnya hewan ini mencari makan pada malam hari, tetapi kadang-kadang dapat ditemukan berkeliaran pada pagi hari.
Keluwing berkembang biak dalam liang dengan bertelur, setelah bertelur liangnya ditutup, kemudian ditinggalkan. Keluwing sebagian besar menghabiskan waktunya di bawah tanah membentuk gua-gua bawah tanah dan terowongan untuk beristirahat.
SERBA-SERBI FAUNA
KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP: MEMAHAMI PETA SILSILAH SAMPAI MENELUSURI BENANG EVOLUSI
DIBUTUHKAN SUATU SISTEM UNTUK MENGENAL DAN MEMPELAJARI MAKHLUK HIDUP YANG BEGITU BERAGAM. Ahli biologi menciptakan suatu sistem untuk mempermudah mempelajari
MIACIS: NENEK MOYANG KUCING TERNYATA OMNIVORA
KUCING PERTAMA MIRIP KUCING MODEREN MUNCUL KIRA-KIRA10 JUTA TAHUN LALU. Para ahli zoologi sepakat bahwa silsilah hewan ini dimulai sejak
ULAR TANAH: PENYAMAR YANG BAIK, PENYERGAP YANG AGRESIF
ULAR TANAH (Calloselasma rhodostoma) TERMASUK KELUARGA ULAR BELUDAK. BERBISA MEMATIKAN. NAMUN BERPOTENSI MANFAAT DI BIDANG KESEHATAN. Ular ini tergolong dalam
LARON: DILAHIRKAN OLEH RATU PENGHASIL RIBUAN TELUR TIAP HARI
BANYAK ANAK MENYUKAI LARON. NAMUN, SAMPAI DEWASA, TAK BANYAK DARI MEREKA YANG TAHU ASAL-USUL LARON. Laron tak lain adalah rayap.
KULINER DAGING MERAK KHAS WONOSALAM KINI TINGGAL KENANGAN
DULU POPULASI MERAK PERNAH BERLIMPAH. WONOSALAM TERNYATA KONON TERKENAL DENGAN DAGING MERAKNYA. CATATAN SEJARAH MERAK WONOSALAM ITU DITULIS OLEH ALFRED
SATWA RUMAHAN
BURUNG KENARI: MENU SEHAT BAGI INDUK MENGERAM
KUTERCUKUPAN ASUPAN PAKAN BERGIZI & KANDANG BERSIH MENJADI FAKTOR UTAMA…
BURUNG KENARI: TIPS JITU 7 MENIT MENJADI PENGHULU KENARI
TAK BUTUH WAKTU LAMA SUKSES MENJODOHKAN KENARI. CUKUP 7 MENIT…
BURUNG KENARI: TIPS MEMASTER AGAR BERSUARA PATEN
MESKIPUN SUDAH MAHIR BERNYANYI SEPERTI MASTER, NYANYIAN KENARI BISA KEMBALI…
RITUAL KAWIN PERKUTUT BANGKOK: DARI NYANYIAN KUK KUK OWER, SAMPAI TARIAN EROTIS
KUK KUK OWER… KUK KUK OWER… NYANYIAN PERKUTUT SAAT SUDAH…
KATURANGGAN PERKUTUT: TAK ADA HUBUNGANNYA DENGAN KEBERUNTUNGAN PEMILIK
JANGAN SALAH LAGI YA, KATURANGGAN ITU BERBEDA DENGAN CIRI MATHI.…
TANGKRINGAN BURUNG KENARI: JENIS, UKURAN, & PEMASANGAN
TANGKRINGAN SEHARUSNYA DISESUAIKAN DENGAN KEBUTUHAN BURUNG KENARI. Tangkringan yang baik…