PAHAM SOAL DIET, TAK SELALU MENURUNKAN BERAT BADAN
DIET KERAP DISALAH ARTIKAN SEBAGAI SUATU UPAYA MENURUNKAN BERAT BADAN. PADAHAL DIET ADALAH POLA MAKAN YANG BERTUJUAN MENJADIKAN SESEORANG LEBIH SEHAT.
Diet itu tak selalu diartikan sebagai pantang, mengurangi makan dan berpuasa.
Diet dapat didefinisikan sebagai seleksi makanan yang dilakukan serta diperuntukkan bagi seseorang.
Dalam ilmu nutrisi, diet adalah jumlah makanan yang dikonsumsi oleh seseorang.
Di bidang medis, diet bertujuan untuk menyeimbangkan, membatasi, atau meningkatkan nutrisi tertentu. Dengan demikian, diet tak selalu diartikan mengurangi asupan gizi.
Bagi anak yang mengalami hambatan pertumbuhan, diet bertujuan untuk menambah bobot dan tinggi badan. Sebaliknya, bagi anak obesitas, diet bertujuan mengurangi asupan kalori. Sehingga diperoleh bobot badan ideal.
Diet berguna sebagai salah satu cara mengontrol, menyeleksi, dan mengatur pola makan. Sehingga tubuh menjadi lebih sehat.
Berkat pola makan yang sehat dan seimbang, tubuh menjadi lebih bugar. Metabolisme tubuh pun menjadi lancar (orangtuaidaman.com).
KLINIK & KESEHATAN ANAK
ALERGI: INI LHO PENYEBABNYA!
ALERGI MUNCUL AKIBAT SISTEM KEKEBALAN MERESPON ADANYA PROTEIN ASING MASUK KE DALAM TUBUH. Protein asing tersebut tak dimiliki oleh tubuh.
APA TO ZAT ADITIF MAKANAN ITU? INI PENJELASANNYA
ADITIF MAKANAN YAITU BAHAN YANG DITAMBAHKAN DAN DICAMPURKAN SEWAKTU PENGOLAHAN MAKANAN UNTUK MENINGKATKAN MUTU. Aditif makanan meliputi pewarna, penyedap rasa
PEMANIS BUATAN: INI PENJELASANNYA
ZAT YANG DAPAT MENIMBULKAN RASA MANIS ATAU MEMBANTU MEMPERTAJAM RASA MANIS DISEBUT PEMANIS BUATAN. Kalori dalam pemanis buatan lebih sedikit
INI ATURAN DAN TIPS MELATIH KEKUATAN OTOT ANANDA
ORANGTUA IDAMAN – Bagi anak-anak, latihan kekuatan dapat memberi banyak manfaat. Tetapi jangan lupa, beberapa pedoman dan aturan main ini
BRONKIOLITIS PADA ANAK: INI PENYEBAB DAN PENCEGAHANNYA
ORANGTUA IDAMAN – Bronkiolitis adalah infeksi paru-paru yang sering menyerang anak dan bayi. Memicu peradangan dan gangguan pernapasan di saluran