YUK AJARI ANAK MINUM DARI GELAS
PERALIHAN DARI MENGISAP MENJADI MENYERUPUT MEMERLUKAN ORIENTASI MULUT YANG BENAR-BENAR BERBEDA DAN KOORDINASI MENELAN YANG LEBIH BAIK.
Anak berusia 1 tahun telah cukup memiliki kecakapan mengendalikan kecepatan air dengan menahannya di dalam mulut, lantas menelannya sedkit demi sedikit.
Umumnya, hingga berusia 1 tahun anak belum bisa sepenuhnya menguasai keterampilan memegang dan menempelkan cangkir ke mulut dengan benar.
Itulah sebabnya seusai minum dan hendak menaruh gelasnya, Ananda kerap melemparkan gelas, atau malah melepaskannya begitu saja.
Ananda butuh pengawasan dan bantuan orangtua agar dapat segera terampil minum dari cangkir.
Disarankan agar memilih gelas yang bentuknya tidak mudah terguling. Misalnya, cangkir yang bagian bawahnya lebih lebar atau lebih berat.
Cangkir yang dilengkapi dengan dua pegangan menjadi pilihan terbaik. Dengan demikian Ananda menjadi lebih mudah memegang cangkir tersebut.
Supaya menarik perhatiannya, pilih cangkir anak yang berbentuk lucu. Ada baiknya saat membeli cangkir, Ananda diajak dan diberi kesempatan memilih.
Pilih cangkir anak yang dilengkapi dengan tutup dan corong berlubang kecil di atasnya. Cangkir seperti ini membuat Ananda lebih mudah belajar minum.
Taruh cangkir Bunda berdekatan dengan cangkir Ananda. Pilih tempat yang mudah dijangkau. Saat Ananda melihat Bunda meminum dari cangkir, Ananda pun akan segera menirukannya.
Selamat mencoba, sabar dan telaten ya Bun (orangtuaidaman.com)
Foto: getty image
ANANDA TERLAMBAT BERJALAN? YUK CERMATI PENYEBABNYA
BERJALAN MERUPAKAN KEMAMPUAN YANG HARUS DICAPAI SESUAI DENGAN USIANYA. UMUMNYA ANAK MULAI BERJALAN SAAT BERUSIA 1 TAHUN. LANTAS BAGAIMANA JIKA
TIPS AMAN BAGI BALITA AKTIF
BALITA AKTIF ADALAH BALITA SEHAT. NAMUN, ANAK SEPERTI INI BUTUH PENGAWASAN EKSTRA AGAR TAK MENGALAMI HAL YANG TIDAK DIINGINKAN. Balita
TIDUR SIANG ITU PENTING
TAK BANYAK ORANGTUA TAHU, TIDUR SIANG BAGI ANAK BERPENGARUH TERHADAP PERRTUMBUHAN MENTAL DAN PERILAKU. The National Sleep Foundation menyarankan agar
SEGUDANG MANFAAT MELATIH BALITA MAKAN SENDIRI
TAK HANYA SOAL KEMANDIRIAN, MEMBERI KESEMPATAN BALITA MEMEGANG MAKANANNYA SENDIRI JUGA MEMBERINYA PELUANG MELATIH MOTORIK HALUS. Lantas kapan saat yang
JIKA SUDAH SIAP, YUK TATIH ANANDA BELAJAR BERJALAN
ORANGTUA MALAS MENATIH ANAK MENJADI SALAH SATU PENYEBAB ANAK TAK KUNJUNG BISA BERJALAN. Menatih anak membuat otot-otot kaki Ananda terlatih.
KLINIK & KESEHATAN ANAK
ALERGI: INI LHO PENYEBABNYA!
ALERGI MUNCUL AKIBAT SISTEM KEKEBALAN MERESPON ADANYA PROTEIN ASING MASUK KE DALAM TUBUH. Protein asing tersebut tak dimiliki oleh tubuh.
APA TO ZAT ADITIF MAKANAN ITU? INI PENJELASANNYA
ADITIF MAKANAN YAITU BAHAN YANG DITAMBAHKAN DAN DICAMPURKAN SEWAKTU PENGOLAHAN MAKANAN UNTUK MENINGKATKAN MUTU. Aditif makanan meliputi pewarna, penyedap rasa
PEMANIS BUATAN: INI PENJELASANNYA
ZAT YANG DAPAT MENIMBULKAN RASA MANIS ATAU MEMBANTU MEMPERTAJAM RASA MANIS DISEBUT PEMANIS BUATAN. Kalori dalam pemanis buatan lebih sedikit
INI ATURAN DAN TIPS MELATIH KEKUATAN OTOT ANANDA
ORANGTUA IDAMAN – Bagi anak-anak, latihan kekuatan dapat memberi banyak manfaat. Tetapi jangan lupa, beberapa pedoman dan aturan main ini
BRONKIOLITIS PADA ANAK: INI PENYEBAB DAN PENCEGAHANNYA
ORANGTUA IDAMAN – Bronkiolitis adalah infeksi paru-paru yang sering menyerang anak dan bayi. Memicu peradangan dan gangguan pernapasan di saluran